Find Us On Social Media :

Kuning Telur Memang Memiliki Kolesterol Tinggi Tapi Aman Dikonsumsi

Ilustrasi telur

Seperti yang kita tahu, lemak jenuh dapat meningkatkan kadar kolesterol dalam darah.

Pengaruh lemak jenuh bahkan lebih buruk daripada efek negatif yang ditimbulkan dari kolesterol itu sendiri.

Baca Juga: Selalu Bawa Alat Bantu Pernapasan Setiap Saat, Komedian Ini Meninggal di Malam Takbiran

Sedangkan lemak yang terdapat dalam telur tidak termasuk ke dalam lemak jenuh seperti yang kebanyakan orang pikir.

Perlu diketahui, kuning telur memiliki hampir setengah kandungan protein yang dimiliki oleh keseluruhan telur.

Baca Juga: Selalu Tampil Cantik dan Seksi, Ariel Tatum Sempat Dilarikan ke Rumah Sakit Sangat Cinta Petai yang Penuh Manfaat Kesehatan

Selain itu, kuning telur mengandung nutrisi vitamin D, E, B12, omega 3 dan mineral seperti selenium yang berfungsi memperlancar sistem imun dan kelenjar tiroid.

Beberapa ahli berpendapat jika mengonsumsi satu telur per hari adalah porsi yang ideal untuk mencukupi nutrisi tubuh.