Find Us On Social Media :

Lakukan 5 Rutinitas Ini Sebelum Berangkat Tidur dan Rasakan Hasilnya

Melakukan rutinitas malam sebelum tidur bantu mendapatkan kualitas tidur yang baik dan menyehatkan pencernaan.

5. Tidak membaca berita dan ‘bermain’ ponsel

Tak ada salahnya jika kita ingin selalu terhubung dan memperbaharui informasi-informasi teranyar. Namun, berikan sedikit jeda sesaat sebelum tidur dari paparan informasi.

Baca Juga: Ahli Kecantikan Payudara: 'Tak Pakai Bra Saat Tidur Saja, Keseringan No Bra Juga Ganggu Kesehatan Payudara'

Baca Juga: Studi: Penderita Psoriasis Juga Berisiko Alami Penyakit Sendi

Sebelum tidur, tingkat kecemasan akan memuncak. Pada fase itu, koneksi antara pikiran dan saluran pencernaan akan semakin kuat. Emosi yang muncul sering kali disertai dengan rasa tidak nyaman pada saluran pencernaan. (*)