3. Cuci kangkung wajib di air mengalir
Mencuci sayuran seperti kangkung memang lebih baik jika menggunakan air yang mengalir.
Dengan begitu kotoran tidak akan tersangkut lagi ke kangkung yang sudah bersih.
4. Rendam kangkung di air garam usai dicuci dan sebelum didimasak
Setelah semua proses pencucian selesai, kita bisa menggunakan cara terakhir untuk mengusir lintah dan serangga dari kangkung.
Baca Juga: 7 Manfaat Luar Biasa Menyusui Bagi Ibu, Hindarkan Dari Berbagai Penyakit
Caranya adalah merendam kangkung di dalam air garam.
Serangga ternyata gak suka hidup dalam air garam.(*)
Baca Juga: Rutin Konsumsi Jahe Setiap Hari Dengan Kadar Tepat, Rasakan 9 Manfaat Ini
Sebagian artikel ini telah publish di Sajian-Sedap.com, dengan judul; "Jangan Lagi Makan Kangkung Kalau Masih Dicuci dengan Cara Ini, Diam-diam Bisa Membunuh Seisi Rumah"