Find Us On Social Media :

Coba Makan Buah Pepaya Selama Puasa, Rasakan 4 Khasiat Dahsyat Ini Pada Tubuh

Pepaya jadi salah satu buah yang baik dikonsumsi selama puasa.

Melansir laman WebMD (7/11/2020), berikut berbagai khasiat yang bisa didapat jika mengonsumsi buah pepaya selama puasa.

1. Mencegah risiko penyakit jantung

Pepaya mengandung antioksidan tingkat tinggi vitamin A, vitamin C, dan vitamin E.

Diet tinggi antioksidan dapat mengurangi risiko penyakit jantung.

Antioksidan mencegah oksidasi kolesterol. Ketika kolesterol teroksidasi, kemungkinan besar akan membuat penyumbatan yang menyebabkan penyakit jantung.

Selain itu, kandungan serat pepaya yang tinggi dapat mengurangi risiko penyakit jantung.

Diet tinggi serat menurunkan kadar kolesterol.

Baca Juga: Puasa Senjata Untuk Mengatasi Infeksi Covid-19, Rahasianya Dibuka Oleh Ketua IDAI

Pepaya memiliki asam folat, yang penting untuk mengubah asam amino homosistein menjadi asam amino yang kurang berbahaya.

Tingginya kadar homosistein, asam amino yang terutama ditemukan dalam produk daging, merupakan faktor risiko penyakit jantung.

Jadi makan pepaya dalam diet dapat menurunkan kadar homosistein, mengurangi faktor risiko ini.

2. Menyehatkan pencernaan dan mengurangi peradangan