Find Us On Social Media :

Kekurangan Natrium Menyebabkan Pembengkakan Cairan di Otak, Kebanyakan Tidak Disadari Padahal Membahayakan Nyawa

Kapsul garam (NaCI) diberikan pada orang yang kekurangan natrium sesuai petunjuk dokter.

Baca Juga: Healthy Move, Selalu Merasa Lelah Meski Bangun Tidur? Lakukan Latihan Ini Untuk Bikin Segar

Pengaturan keseimbangan natrium akan lebih berat bila disertai penyakit jantung dan ginjal.Hiponatremia juga dapat terjadi jika natrium dikeluarkan secara berlebihan, seperti pada muntah, diare, dan pemberian obat pelancar kencing (diuretika). Obat diuretik terkadang diberikan untuk terapi tekanan darah tinggi.Sekitar 60% hiponatremia pada orang tua disebabkan gangguan pengeluaran hormon ADH. Gangguan ini sebagian terjadi akibat penyakit tertentu. Seperti kanker, Alzheimer, dan diabetes atau penggunaan obat-obatan diuretik, antirematik, antidepresi, karbamazepin, dan klorpropamid.Bagaimana mencegah hiponatremai? Jika ada obat-obat yang selama ini dikonsumsi dan diduga berhubungan dengan terjadinya hiponatremia, maka obat itu harus dihentikan.

Baca Juga: Pantas Maia Estianty Mengalaminya, Ternyata Wanita Dua Kali Lebih Berisiko Mengalami Batu Empedu Dibanding Pria, Menurut Studi

Baca Juga: Ini Aneka Penyebab Afasia, Gangguan Otak yang Diderita Bruce Willis

Tambahan asupan natrium dapat diberikan melalui kapsul NaCl. Termasuk membatasi minum. Cukup 1 – 1,5 liter per hari.Kenapa darah tinggi dianjurkan konsumsi garam? Hiponatremia itu kondisi khusus seseorang yang memerlukan tambahan asupan garam dari luar. Untuk diketahui, tekanan darah dipengaruhi banyak faktor, tak hanya oleh keseimbangan natrium. Silakan konsultasikan dengan dokter. (*)