- Sayur dan buah
- Air putih, susu rendah lemak, jus buah, dan teh yang dibatasi jumlah gulanya
Baca Juga: Makanan Bayi, Kenali Berbagai Sumber MPASI Untuk Gizi Seimbang
Baca Juga: Pusing Kepala Saat Bangun Tidur, Kebanyakan Tidur Hingga Gejala Stroke
- Bumbu segar, rempah-rempah, dan garam dapur dengan jumlah terbatas
Bahan makanan yang tidak dianjurkan
- Nasi uduk, biskuit yang diawetkan dengan natrium, serta kue manis dan gurih
- Mentega, margarin, dan mayonaise
- Olahan kacang-kacangan yang dicampur atau diawetkan dengan natrium
- Buah dan sayur kalengan
Baca Juga: 5 Tanaman Herbal Untuk Menurunkan Tekanan Darah Tinggi dengan Cepat
Baca Juga: Hati-hati, Sering Tidur Siang Picu Munculnya Hipertensi dan Stroke
- Manisan dan asinan sayur atau buah
- Minuman kemasan yang mengandung pengawet dan pemanis tambahan, susu full cream, dan alkohol
- Kecap, saus, vetsin, dan bumbu instan
- Daging merah dengan lemak, sosis, ikan kaleng, ikan asap, jeroan, nugget, kornet, serta olahan daging dengan natrium. (*)