Find Us On Social Media :

Rekomendasi 10 Makanan yang Efektif Menurunkan Asam Urat Jahat

Ikan salmon jadi salah satu makanan penurun asam urat yang dipercaya

Ikan salmon baik dikonsumsi oleh para penyintas asam urat, karena mengandung asam lemak omega 3 tinggi yang dapat membantu mengurangi pembengkakan dan peradangan.

Penyintas asam urat dianjurkan untuk tidak memilih ikan tinggi omega 3 lain, seperti ikan herring, ikan sarden, atau ikan makarel karena ikan-ikan tersebut disisi lain termasuk makanan yang mengandung purin tinggi.

8. Makanan sumber vitamin c

Memasukkan makanan yang mengandung vitamin C tinggi adalah cara lain untuk menjaga kadar asam urat.

Makanan ini dapat bermanfaat untuk menghancurkan asam urat dan mengeluarkannya dari tubuh.

9. Dark cokelat

Theobromine adalah alkaloid yang strukturnya mirip dengan kafein yang ditemukan dalam biji kakao atau biji cokelat.

Kandungan itu juga sangat tinggi dan terkandung dalam cokelat hitam.

Baca Juga: Penyebab Asam Urat Usia Muda dan Cara Mengatasinya Sebelum Terlambat

Alkaloid theobromine sangat membantu untuk menurunkan kadar asam urat yang tinggi karena dapat membantu mengendurkan otot-otot bronkus paru-paru.

10. Berry

Berry secara umum memiliki sifat anti-inflamasi yang terbuat dari zat yang disebut anthocyanin.

Zat khusus ini bermanfaat dan membantu dalam mengurangi kadar asam urat yang tinggi.

Ini juga mencegah asam urat mengkristal dan menumpuk di persendian yang nantinya dapat menyebabkan nyeri sendi.

Itulah beberapa rekomendasi makanan penurun asam urat yang bisa dipercaya aman untuk para penyintas.

Baca Juga: Simak Inilah Obat Perontok Asam Urat yang Tersedia di Apotek