Saring dan minum air rebusan ini setiap pagi.
4. Daun sirsak
Daun sirsak dikenal memiliki berbagai manfaat kesehatan, termasuk kemampuan untuk menurunkan kadar gula darah.
Daun ini mengandung senyawa aktif seperti acetogenins yang membantu mengontrol gula darah.
Cara membuat:
Siapkan 7-10 lembar daun sirsak segar.
Cuci bersih dan rebus dengan 4 gelas air.
Biarkan mendidih hingga air berkurang setengahnya.
Saring dan minum air rebusan ini dua kali sehari.
5. Daun jambu biji
Daun jambu biji mengandung serat tinggi dan senyawa antioksidan yang membantu menurunkan kadar gula darah.
Daun ini juga dapat meningkatkan sensitivitas insulin.
Cara membuat:
Ambil 5-7 lembar daun jambu biji segar.
Cuci bersih dan rebus dengan 3 gelas air.
Baca Juga: Cara Menurunkan Gula Darah Tinggi dengan Buah Sitrus, Penting Konsumsi di Waktu yang Tepat