Padahal, nutrisi sangatlah penting untuk menjaga massa otot dalam tubuh. Hal inilah yang perlahan-lahan dapat menyebabkan seseorang mengalami masalah kekurangan gizi.
Baca Juga: Liburan ke Korea, Ria Ricis Kembali Dapat Hujatan Setelah Makan Gurita yang Bisa Bikin Sakit Perut
“Salah satu temuan penting dari penelitian ini adalah hubungan yang signifikan antara kondisi gigi dan kekurangan asupan nutrisi penting, salah satunya penggunaan gigi palsu,” ucap Dr. Wael Sabbah, dari King's College London.
Gizi buruk ini dapat menyebabkan munculnya berbagai masalah kesehatan dalam tubuh, seperti : melemahnya sistem kekebalan tubuh, tubuh rentan terhadap infeksi dan virus, penyembuhan luka yang lama, lemah otot, tulang rapuh atau mudah patah, dan bahkan bisa menyebabkan risiko kematian.
Baca Juga: Kuning Telur Berkolesterol Tinggi? Ini Mitos Salah Tentang Telur
Untuk mencegah masalah gizi buruk, salah satu hal yang bisa dilakukan adalah merawat kesehatan gigi. Sikatlah gigi sebanyak 2 kali sehari dan memeriksakan gigi secara rutin ke dokter gigi. (*)
Source | : | The Telegraph,Mayo Clinic |
Penulis | : | Arshinta Eka Putri |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar