GridHEALTH.id - Ternyata ada banyak cara mudah untuk menurunkan kolesterol dalam tubuh, salah satunya dengan menambahkan probiotik sebagai kebiasaan makan harian kita.
Tak perlu pusing untuk mendapatkannya, sebab saat ini probiotik sudah banyak ditemukan dalam produk susu seperti yogurt.
Baca Juga: Kuning Telur Memang Memiliki Kolesterol Tinggi Tapi Aman Dikonsumsi
Perlu diketahui, bakteri baik ini ternyata menjadi terkenal karena kebaikannya pada kesehatan manusia, yakni menurunkan tingkat kolesterol jahat alias LDL.
Dilansir dari mcgill.ca, penelitian yang dilakukan di University of McGill di Montreal, Kanada, mengungkapkan dengan mengonsumsi dua dosis probiotik dalam sehari dapat menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh.
Source | : | Kompas.com,mcgill.ca |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar