Selain itu, pastikan juga menyimpan makanan tidak lebih dari waktu dua jam setelah masakan dihidangkan.
Harus diingat juga produk susu dan daging adalah yang paling rentan menjadi tempat tumbuh bakteri.
Hal ini menegaskan pentingnya menggunakan wadah kedap udara untuk semua sisa makanan.
Tak lupa, pastikan untuk membuang makanan yang telah didiamkan lebih lama dari waktu tersebut.
Baca Juga: Ridwan Kamil Tanggapi Kemunculan Sunda Empire, Ini Tanda Orang Stres
Jika kamu memiliki banyak makanan yang tersisa, hal yang paling cerdas untuk dilakukan adalah memasukkan mengemasnya dalam wadah kedap udara yang benar-benar bagus dan memasukkannya ke dalam kulkas.
"Dan ketika kamu siap untuk memakannya, keluarkanlah makanan tersebut," kata Lindsey.(*)
#berantasstunting
Source | : | Kompas.com,doh.wa.gov,MSN |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar