Baca Juga: Bekerja Menyaring Udara, Dapatkah Air Purifier Bunuh Virus Corona dalam Rumah?
Menurut berita tersebut, FDA menyatakan telah mengidentifikasi dan mengeluarkan surat peringatan kepada perusahaan-perusahaan yang menjual dan mempromosikan barang-barang palsu, dan kami berharap tindakan-tindakan tambahan itu akan dilakukan.
Selain itu, FDA pun menegaskan jika telah meningkatkan penegakan hukum di pelabuhan masuk, termasuk Fasilitas Surat Internasional, untuk memastikan produk penipuan yang berasal dari luar negeri tidak masuk melalui perbatasan.
Malah FDA mengajak seluruh masyarakat untuk segera melaporkan jika menemukan alat tes COVID-19.
Baca Juga: 5 Fakta Cuci Tangan untuk Hadapi Corona, Mesti Pakai Sabun dan Dikeringkan
Source | : | FDA,drugs.com |
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar