3. Berenang
Berenang juga termasuk olahraga yang cocok bagi penderita diabetes tipe 1 dan tipe 2.
Saat berenang, 350-420 kalori terbakar setiap jamnya. Hal ini berdampak sangat baik bagi mereka yang sering mengalami mati rasa pada kaki.
Baca Juga: Beda Vaksin Subsidi dan Vaksin Berbayar di Indonesia, Bagaimana Distribusinya?
Olahraga renang juga mampu membantu seseorang menurunkan tekanan darah dan kolesterol yang dimiliki sehingga tubuh pun menjadi semakin sehat dan bugar.
Keadaan tubuh yang sehat dan bugar membuat diabetes menjadi lebih terkendali.(*)
Baca Juga: Di Saat Pandemi Virus Corona, Perlukah Kita Mengonsumsi Suplemen?
View this post on Instagram
#berantasstunting
#hadapicorona
#BijakGGL
Source | : | Kontan.co.id,kemkes.go.id |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Anjar Saputra |
Komentar