GridHEALTH.id - Infeksi virus corona (Covid-19) kini tidak hanya menyerang orang dewasa saja.
Belakangan ini, kasus positif Covid-19 pada anak-anak meningkat tajam.
Baca Juga: 144 Balita di Jakarta Positif Covid-19, Ahli: Anak Terpapar Corona Lebih Berisiko Meninggal
Diketahui, Kamis (17/6/2021), angka kasus Covid-19 di DKI Jakarta meningkat dan bertambah hingga 4.144 kasus.
Dari 4.144 kasus tersebut, 661 kasus (16%) adalah anak usia 0- 18 tahun, yang mana 144 kasus di antaranya adalah balita.
AKibat hal tersebut, Dinas Kesehatan DKI Jakarta melarang para orangtua keluar rumah membawa anak-anak.
Hal ini guna menghindari terjadi terjadinya papara Covid-19 yang dapat berakibat fatal seperti kematian pada anak.
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Komentar