2. Mencegah Anemia
Kaya zat besi dimana zat besi merupakan peran yang sangat penting untuk mencegah dan mengatasi kekurangan produksi sel darah merah dalam tubuh.
Informasi selengkapnya mengenai manfaat jengkol bisa di baca di GridHEALTH.id dengan judul; 'Jengkol Pantas Harganya Selangit, 500gr 45 Ribu Rupiah, 13 Manfaat Kesehatannya Gak Bohong!' atau klik di SINI.
Setelah tahu manfaatnya, sekarang harus tahu juga cara mengolah jengkol menjadi makanan.
Hal ini penting supaya kita berselera mengonsumsi jengkol dan bisa mendapatkan manfaatnya yang sangat banyak itu.
Untuk diketahui, ada delapan tips mudah agar jengkol tidak bau menyengat, tidak pahit, dan empuk, yaitu;
1. Pilih jengkol tua
Ciri-ciri jengkol tua terlihat dari warnanya yang putih kekuningan. Sementara jengkol muda biasanya masih kehijauan.
Baca Juga: Cerita Pasien Covid-19 di RSD Wisma Atlet: Banyak Pasien Anak-anak
Walaupun memilih jengkol tua, hindari yang warnanya terlalu kuning sampai kehitaman.
Artinya jengkol ini sudah terlalu lama disimpan dan rasanya lebih pahit.
Selanjutnya, pilih jengkol yang bentuknya agak menggembung, tidak terlalu tipis maupun pipih.
Tekstur jengkol yang agak menggembung biasanya lebih empuk.
2. Kupas kulit jengkol sampai bersih
Menurut Dwi Kartika selaku pegiat olahan jengkol, kulit jengkol dapat membuat rasanya pahit dan menimbulkan efek 'mabuk jengkol'.
Baca Juga: Pasien Covid-19 di Rumah Sakit Didominasi Oleh yang Belum Mendapatkan Vaksin
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar