Selain itu, alpukat kaya akan asam lemak jenuh tunggal, yang akan membantu meningkatkan kesehatan jantung.
2. Minyak zaitun
Minyak zaitun rendah lemak jenuh namun kaya akan asam lemak tak jenuh tunggal yang baik untuk kesehatan jantung dan meningkatkan kadar kolesterol baik.
Selain menurunkan kolesterol, mengganti asupan lemak dengan minyak zaitun juga membantu kita meningkatkan kesehatan jantung.
3. Ikan
Ikan kaya akan asam lemak omega 3 yang bersifat antiinflamasi. Selain itu, ikan juga mengandung lemak tak jenuh ganda.
Semua nutrisi tersebut membantu menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh.
Baca Juga: Ternyata Cukup 2 Jenis Buah Ini untuk Menurunkan Kolesterol di Tubuh
Beberapa jenis ikan yang kaya akan omega-3 antara lain:
- Ikan haring
- tuna
- Ikan salmon
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
Komentar