Tetapi bukan tidak mungkin untuk dapat mengubah pola pikir tersebut.
Konsultasi dengan profesional
Konsultasi dengan profesional yang paham mengenai depresi merupakan hal yang tepat.
Selain itu, dapat mengunjungi psikolog atau psikiater untuk membantu memotivasi diri dan tentunya menangani depresi.
Mereka akan memberikan jenis pengobatan yang cocok bagi pengidap.
Jika diperlukan beberapa suplemen atau obat-obatan lainnya, maka akan lebih baik jika melakukan pemeriksaan rutin dengan profesional yang bersangkutan.
Itulah beberapa cara mengatasi depresi ketika sudah berat dan berkepanjangan.
Baca Juga: Waspada Ancaman Depresi di Usia Menopause, Hubungan Baik dengan Pasangan Dapat Mencegah Stres
Source | : | hallosehat.com,dokter sehat,Ciputra Hospital |
Penulis | : | Magdalena Puspa |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar