Hindari merokok, sebab semakin banyak menghisap rokok besar juga risiko kita menelan udara.
Baca Juga: Cara Mengatasi Perut Kembung dan Mual di Pagi Hari, Cukup dengan 3 Treatment Cepat berikut Ini
Makan dan minum secara pelan, cara ini juga efektif untuk meminimalisir kita menelan udara yang menyebabkan perut kembung.
Terakhir, bisa dicoba minum teh hangat tanpa gula untuk memberikan sensasi hangat diperut dan membantu gas keluar.
Sebagai informasi, kita diminta menghubungi dokter jika perut kembung tak juga membaik serta disertai gejala lainnya seperti:
- Diare
- Sakit perut yang terus-menerus atau parah
Baca Juga: Waspadai Nyeri Perut Sebelah Kiri, Ketahui Penyebab dan Cara Mengatasinya!
- Tinja berdarah
- Perubahan warna atau frekuensi tinja
- Penurunan berat badan yang signifikan
- Ketidaknyamanan dada (heartburn)
- Kehilangan nafsu makanan atau merasa cepat kenyang
Nah itu dia obat perut kembung dan begah, selamat mencoba!(*)
Baca Juga: Bukan karena Telat Makan, Ternyatai Ini 6 Penyebab Perut Kembung yang Banyak Tidak Disadari
Source | : | Medical News Today,Mayo Clinic |
Penulis | : | Rachel Anastasia |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar