2. Pusing dan pening
Sebenarnya banyak penyebab yang bisa merasakan pusing dan pening.
Namun, saat kondisi ini dibarengi dengan sesak napas dan nyeri di dada bisa jadi itu tanda serangan jantung.
3. Mudah lelah
Mudah merasakan lelah bahkan saat melakukan kegiatan yang biasa.
Rasa lelah itu terus terjadi sampai membuat lemah dan tidak dapat dijelaskan penyebabnya dan berlangsung selama berhari-hari.
Ini bisa jadi gejala serangan jantung pada perempuan.
4. Mendengkur
Mendengkur yang menjadi ciri-ciri adanya penyakit jantung adalah mendengkur keras yang terdengar seperti terengah-engah atau tersedak.
Itu adalah gejala sleep apnea.
Baca Juga: Serangan Jantung Mendadak Cirinya Seperti Ini, Penyebab Sering Disepelekan
5. Berkeringat
Berkeringat dingin tanpa alasan jelas bisa menjadi tanda serangan jantung dan disertai dengan gejala lainnya.
6. Batuk berkepanjangan
Source | : | mayoclinic,cdc.gov,ekahospital.com |
Penulis | : | Magdalena Puspa |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar