Cara penggunaan: Minumlah teh kayu manis ini dua kali sehari untuk hasil yang optimal.
Madu dan jahe dikenal efektif dalam meredakan batuk dan memperbaiki sistem pernapasan. Kombinasi kayu manis, madu, dan jahe bisa menjadi ramuan yang kuat untuk mengatasi batuk.
Bahan-bahan: 1 sendok teh bubuk kayu manis, 1 sendok teh madu, dan 1 ruas jahe yang sudah diparut.
Cara membuat:
Campurkan kayu manis, madu, dan jahe yang sudah diparut ke dalam satu wadah.
Aduk hingga merata.
Cara penggunaan: Konsumsi campuran ini dua kali sehari, terutama saat pagi dan malam hari, untuk meredakan batuk.
Minuman hangat dapat membantu melegakan tenggorokan dan meringankan batuk. Susu hangat dengan tambahan kayu manis bisa menjadi pilihan yang baik.
Bahan-bahan: 1 cangkir susu hangat dan 1/2 sendok teh bubuk kayu manis.
Cara membuat:
Panaskan susu hingga hangat, lalu tambahkan bubuk kayu manis.
Baca Juga: Apakah Benar Es Dapat Menyebabkan Batuk dan Radang Tenggorokan?
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Komentar