Karena tubuh tidak memproduksi atau menyimpan vitamin C, penting untuk memasukkan vitamin C dalam menu makan.
Baca Juga: Apakah Vitamin C Boleh Dikonsumsi di Malam Hari? Cari Tahu Dulu Panduan Penggunaannya
Beberapa orang yang mengalami kekurangan vitamin C biasanya akan menunjukkan gejala, seperti:
- Kulit kering, berisik atau bergelombang- Lambat dalam penyembuhan luka- Gusi berdarah, mimisan, atau memar- Peningkatan berat badan- Mudah lelah- Penurunan sistem kekebalan tubuh- Penglihatan kabur- Sendi membengkak atau mengalami peradangan.
Berdasarkan ahli gizi Katherine Zeratsky, RD, LD di Mayo Clinic, untuk orang dewasa, jumlah harian yang disarankan untuk vitamin C adalah 65 hingga 90 miligram (mg) sehari, dan batas atas adalah 2.000 mg sehari.