Find Us On Social Media :

7 Hal yang Perlu Diperhatikan Sebelum Menggunakan Kontrasepsi

Wanita harus cermat memilih agar terhindar dari berbagai efek samping yang mungkin terjadi

6. Sesuaikan dengan kondisi medis

Hal terpenting dalam penggunaan kontrasepsi yaitu penggunaannya haruslah tepat dan tidak memicu terjadinya komplikasi, terutama jika memiliki riwayat penyakit serius atau komplikasi.

Laman NHS menyebut pola hidup, berat badan, hingga usia juga perlu dijadikan pertimbangan. Jika Anda berusia lebih dari 35 tahun dan memiliki komplikasi, maka penggunaan IUD adalah pilihan yang tepat.

Namun, kita juga tetap bisa menggunakan kontrasepsi hormonal, asalkan mengikuti saran dan anjuran dari dokter.

7. Sesuaikan dengan budget

Jasa konsultasi dan penggunaan kontrasepsi memang telah banyak dilakukan di berbagai tempat.

Namun, tiap kontrasepsi memiliki harga yang bervariasi. Misalnya IUD yang terdiri atas biaya pemasangan dan harga produk, biaya tambahan inilah yang perlu kita pertimbangkan.

Jangan lupa pula kemudahan akses untuk membeli maupun melakukan konsultasi rutin. Pastikan keduanya tidak akan membebani keuangan kita di masa mendatang.

Baca Juga: Penggunaan Gadget di Malam Hari Dapat Menganggu Kualitas Sperma

Baca Juga: Tips Bagi yang Punya Nyeri Punggung, Cukup Atur Posisi Duduk

Baca Juga: Pemeran Black Panther, Chadwick Boseman Wafat Karena Kanker Usus, Gejalanya Mirip Sindrom Iritasi Usus Besar

Jangan lupa pula untuk berkonsultasi pada dokter terlebih dahulu agar dapat menikmati hasil terbaik dari penggunaan kontrasepsi. (*)

#berantasstunting #hadapicorona #bijakGGL