GridHEALTH.id - Sering kita menyepelekan naik tangga dan lebih memilih naik lift saat di kantor.
Padahal naik tangga merupakan gaya hidup sehat yang dapat dilakukan di kantor.
Baca Juga : 4 Trend Workout Sehat Wajib Dicoba Untuk Turunkan Berat Badan
Banyak manfaat bagi kesehatan kita yang didapat dari naik tangga.
Seperti yang sedang trend saat ini, olahraga Stair Climbing.
Stair climbing merupakan salah satu gerakan high-impact yang berfungsi menguatkan otoot-otot pada kaki dan menjaga ritme detak jantung.
Berikut manfaat dari gaya hidup sehat ini:
Baca Juga : Polusi Udara Tak Hanya Ganggu Kesehatan Tapi Sebabkan 'Bad Mood'
1. Menurunkan risiko kematian
Stair Climbing banyak digemari di berbagai belahan dunia karena dapat menurunkan risiko kematian sebesar 33%.
Source | : | WebMD,cdc.gov,sccgov.org,doctor.ndtv.com |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar