Tidur siang dapat mengurangi kemungkinan terkena serangan jantung.
Tapi jangan coba-coba untuk tidur siang selama 60 menit atau lebih ya karena dapat mengganggu kesehatan dan meningkatkan stres.
Baca Juga: Tak Perlu Panik, 5 Pertolongan Pertama Jika Melihat Kecelakaan Saat Mudik Lebaran
Cukup sempatkan tidur siang antara 20-40 menit.
Tak ada salahnya jika ingin tidur siang seperti yang dilakukan Tulus dan Maudy Ayunda agar puasa lancar. (*)
Source | : | ncbi,National Sleep Foundation |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar