1. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh
Nanas adalah sumber vitamin C yang kuat, vitamin C juga merupakan antioksidan utama yang larut dalam air yang melawan kerusakan sel.
Tubuh kita membutuhkan vitamin C yang cukup untuk melawan kerusakan sel dan mencegah nyeri sendi dan penyakit jantung.
2. Memperkuat tulang
Selain mengandung banyak vitamin C, nanas juga memiliki banyak mangan yang memperkuat tulang dan jaringan ikat.
Satu cangkir jus nanas segar mengandung lebih dari 70% dosis mangan harian yang diperlukan.
Baca Juga: Lagi, Korban Vape Seorang Gadis Berusia 19 Tahun, Paru-paru Rusak dan Bolong!
3. Mengurangi stres
Nanas mengandung beberapa vitamin B yang menggerakkan otak untuk berfungsi lebih baik dan meningkatkan kemampuan untuk mengatasi stres secara efisien.
Source | : | lifehack.org |
Penulis | : | Deva Norita Putri |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar