Diketahui TBC merupakan penyakit infeksi menular yang menyerang paru-paru dan bisa menyebar ke berbagai organ lain di tubuh, seperti tulang belakang dan otak.
TBC disebabkan oleh bakteri yang memiliki nama Mycobacterium tuberculosis.
Bakteri tersebut bisa menyebar ketika seseorang memiliki gaya hidup yang tidak sehat seperti merokok 9perokok aktif maupun pasif) salah satunya.
Baca Juga: 5 Bahan Alami Pengusir Nyamuk, Lebih Ampuh dan Aman dari Obat Nyamuk
Selain itu seseorang juga bisa tertular ketika sering berinteraksi dengan penderita TBC dalam waktu yang lama baik itu saat menghirup batuk atau bersinnya dan terkena cairan yang dikeluarkannya.
Meski TBC sudah ada pengobatannya, akan tetapi penyakit ini juga memiliki angka kematian yang cukup tinggi.
Baca Juga: 6 Manfaat Tersenyum dan Tertawa bagi Kesehatan, Bisa Kurangi Stres
Source | : | Kompas.com,NHS |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar