GridHEALTH.id - Menu Andalan Masakan Padang, Daun Singkong Cegah Stroke, Air Rebusannya Punya 5 Khasiat Salah Satunya Lawan Corona.
Suka menyantap masakan padang?
Tentu akrab dong dengan daung singkong rebusnya. Sebab daun singkong ini menu andalan wajib yang selalu ada disetiap hingan masakan padang.
Baca Juga: Obat Anti-Inflamasi dan Kanker Diuji di Inggris Sebagai Terapi Covid-19
Asal tahu saja, dengan adanya dan singkong dan kita menyantapnya sampai habis, kita tak perlu lagi takut akan kolesterol tinggi.
Sebab dun singkong adalah penawar di masakan padang. Karenanya jangan mau jika dikasih sedikit daun singkong saat membeli masakan padang.
Terlepas dari itu, ternyata daun singkong karena mengandung isoflavon, bisa cegah stroke.
Tahu dong, jika isoflavon adalah salah satu jenis flavonoid.
Baca Juga: Fakta Baru Penyebab Mudahnya Seseorang Terpapar Virus Corona, Junk Food Disalahkan Ahli dan Pakar
Isoflavon bisa diandalkan membantu tubuh saat melawan penyakit stroke.
Karena isoflavon akan menurunkan kadar kolesterol LDL dalam darah, yang merupakan kolesterol jahat penyebab stroke.
Tak hanya sebatas itu manfaat daun singkong. Air rebusan daun singkong pun nyatanya mempunyai segudang manfaat bagi kesehata manusia.
Baca Juga: Makan Prasmanan Dilarang Selama Pandemi Covid-19, Ridwan Kamil; 15 Menit Semua Sudah Terkena
Baca Juga: Yakin Covid-19 Sudah Lenyap, Seniman Asal Surabaya Siap Hirup Mulut Pasien Corona Untuk Buktikan
Manfaat Daun Singkong
Zat gizi makro yang ada pada daun singkong di antaranya adalah serat, karbohidrat, dan protein.
Asam amino esensial yang dikandung daun singkong di antaranya, valin, leusin, lisin, isoleusin, dan arganin.
Daun singkong sendiri punya beragam vitamin dan mineral, seperti vitamin A dan B1, serat, karbohidrat, protein, asam amino, hingga zat besi.
Aneka nutrisi tersebut bisa terurai dalam air yang digunakan merebus daun singkong.
Karenanya minum air rebusan daun singkong baik untuk tubuh kita.
Dilansir dari Tribun Jatim, berikut ini manfaat minumair rebusan daun singkong setiap pagi!
1. Meningkatkan kekebalan tubuh
Kandungan vitamin dan mineral yang terkandung dalam air rebusan daun singkong memang dikhususkan untuk meningkatkan kekebalan tubuh.
Karenanya pas sekali untuk saat ini, saat pandemi Covid-19.
Sebab tubuh kita memerlukan imunitas yang kuat dan tangguh untuk melawan virus corona yang masuk.
Baca Juga: Lock Down Dibuka, Bukannya Senang Keluar Rumah, Banyak Murid di China Pilih Bunuh Diri
2. Membantu diet
Daun singkong punya kalori yang super rendah.
Belum lagi ada kandungan serat dan protein yang bikin pencernaan jadi lancar, tapi membuat perut tetap kenyang dalam jangka panjang.
Baca Juga: Dokter Jepang Penemu Penyakit Kawasaki Wafat di Usia 95 Tahun
3. Meningkat energi
Tak perlu takut jadi lemas habis minum air rebusan daun singkong.
Karena nyatanya, air rebusan daun singkong bisa langsung meningkatkan energi tubuh kita secara cepat.
Baca Juga: Refleksiologi, Pijatan Pada Telapak Kaki yang Bikin Tidur Lelap Penderita Insomnia
4. Antioksidan
Tubuh kita sangat membutuhkan antioksidan untuk menghalau penyakit, radikal bebas, dan pembuang racun dalam tubuh.
Dengan kata lain, dengan meminum air rebusan daun singkong yang penuh antioksidan, kita bisa terhindar dari beragam penyakit, kanker, hingga masalah kulit yang jadi momok zaman sekarang!
Baca Juga: Kapolri Idham Azis Geram Tahu Anak Buahnya Tak Pakai Masker; Mutasi, Harus Keluar!
5. Penambah darah
Berkat kandungan zat besinya yang tinggi, yang berperan besar dalam pembentukan sel darah merah, rebusan air daun singkong bisa membantu kita menambah darah,lo.
Cara membuat air rebusan daun singkong:
Nah, untuk merasakan manfaatnya, kita bisa rebus daun singkong bersama 3 gelas air.
Biarkan airnya mendidih dan menyusut hingga menjadi 1 gelas, lalu minum airnya di pagi hari untuk merasakan berjuta manfaat yang sudah dijelaskan!(*)
#berantasstunting
#HadapiCorona
Artikel ini sudah tayang di Tribun Jatim juga Sajian Sedap, judul; Rutin Minum Air Rebusan Daun Singkong Setiap Hari, Hal Luar Biasa Ini Akan Terjadi di Tubuh
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar