Stres
Stres bisa menjadi penyebab sakit pada tulang ekor, baik Anda hamil atau tidak.
Stres meningkatkan nyeri dan kekakuan otot, terutama di area yang lemah.
Jika hormon sudah merusak sendi dan ligamen, sedikit kecemasan tentang pekerjaan, keluarga, kehamilan, atau apa pun bisa sangat memengaruhi rasa sakit di pinggang dan tulang ekor.
Untuk mengatasi rasa sakit pada tulang ekor saat hamil muda, ada 8 hal yang perlu dilakukan, seperti:
Baca Juga: Pedagang Mengeluh Penyemprotan Cairan Disinfektan oleh Polisi, Mengenai Makanan yang Dijual
1. Lakukan latihan khusus ibu hamil muda untuk mendukung dan membantu memperkuat punggung dan perut. Pastikan latihan ini disetujui oleh penyedia layanan kesehatan.
2. Sering-sering latihan jongkok untuk mengambil sesuatu, dibanding membungkuk.
3. Hindari sepatu hak tinggi dan sepatu lain yang tidak memberikan penyangga yang memadai.
4. Hindari tidur telentang. Tidur miring ke kiri, dan gunakan bantal penyangga di bawah lutut.
Source | : | American Pregnancy Association |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Komentar