3. Jangan lupa untuk melakukan pemanasan. Langsung melakukan olahraga berat dapat menjadi faktor pemicu di balik serangan migrain.
Oleh karena itu, lakukan jalan santai atau angkat beban ringan sebelum mencoba melakukan latihan ketahanan yang intens.
Baca Juga: 5 Pertanyaan Awam Terkait Kolesterol, Termasuk Kapan Perlu Tes
Baca Juga: Mengapa Pra-Remaja Penting Mendapatkan Vaksin HPV? Ini Alasannya
4. Fokus pada latihan ringan. Aktivitas termasuk yoga, taichi, pilates, berjalan, menari, berenang, dan bersepeda dianggap aman untuk orang yang menderita migrain.
Selain itu, sebuah studi Swedia tahun 2008 yang diterbitkan oleh SAGE online telah mengungkapkan bahwa bersepeda di dalam ruangan setidaknya tiga kali seminggu dapat menghasilkan peningkatan kapasitas tanpa penurunan status migrain. (*)
Source | : | The Journal of Headache and Pain |
Penulis | : | Soesanti Harini Hartono |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar