4. Sayuran bisa diolah dengan cara dikukus, panggang, tumis, atau dimasukkan ke microwave daripada merebusnya.
5. Jika ingin direbus, gunakan air rebusan sayuran yang mengandung nutrisi untuk kaldu sup.
6. Pilihlah bahan-bahan segar untuk dimasak.
7. Lebih baik potong makanan ketika sudah selesai dimasak, untuk mencegah nutrisi hilang saat dimasak.
8. Jangan terlalu lama saat memasak, gunakan timer untuk menentukan waktu, Memasak makanan terlalu lama hanya akan membuat lebih banyak zat gizi yang terbuang.
Baca Juga: 4 Makanan yang Dapat Memicu Nyeri Sendi, Di Antaranya Gorengan
Source | : | Better Health,TNAU Agritech Nutrition |
Penulis | : | Nurul Faradila |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar