1. Kurang gizi dalam waktu lama
2. Pola asuh kurang efektif
3. Pola makan
4. Tidak melakukan perawatan pasca melahirkan
5. Gangguan mental dan hipertensi pada ibu
6. Sakit infeksi yang berulang
7. Faktor sanitasi
Agar tidak semakin buruk, setiap orang perlu memperhatikan penyebab stunting tersebut.
Masalah kesehatan anak dapat mengganggu pertumbuhan dan perkembangan dikarenakan intake makanan menurun.
Menurunnya absorbsi zat gizi oleh tubuh yang menyebabkan, tubuh kehilalangan zat gizi yang dibutuhakan untuk pertumbuhan dan perkembangan.
Masalah kesehatan yang berlanjut menyebabkan imunitas tubuh mengalami penurunan, sehingga mempermudah terjadinya penyakit atau infeksi.
Baca Juga: Alergi Susu pada Bayi Bisa Menyebabkan Stunting, Ini Cara Mengatasinya
Source | : | kemkes.go.id,rsudblora.blorakab.go.id |
Penulis | : | Magdalena Puspa |
Editor | : | Poetri Hanzani |
Komentar