Itulah beberpa bahaya tidur tengkurap.
Namun jika kita sudah terbiasa dengan posisi tidur tersebut, lakukanlah beberapa tips berikut ini sembari mulai membiasakan diri untuk tidak tidur tengkurap :
Baca Juga: Kurang Tidur di Malam Hari Selama Bulan Ramadan Bisa Disiasati dengan Cara Ini
- Gunakan bantal yang tipis atau tidak menggunakan antal sama sekali. Semakin rata bantal, semakin miring kepala dan leher kita.
- Letakkan bantal di bawah panggul. Cara Ini akan membantu punggung berada dalam posisi yang lebih netral dan mengurangi tekanan pada tulang punggung.
- Lakukan peregangan di pagi hari. Beberapa menit peregangan akan membantu tubuh kembali sejajar dan memperkuat otot-otot pendukung. Pastikan untuk melakukan pemanasan dengan sedikit gerakan sebelum melakukan peregangan.(*)
Baca Juga: Ini Penyebab Bayi Suka Mendengkur Saat Tidur, Salah Satunya Obesitas
View this post on Instagram
#berantasstunting
#hadapicorona
#BijakGGL
Source | : | Sleepadvisor.org |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar