10. Gejala Covid-19
Dilansir dari Cleveland Clinic, banyak individu yang dites positif Covid-19 telah melaporkan kehilangan indera perasa atau penciuman saat mereka mengalami gejala.
Baca Juga: Akhirnya Lala Pengasuh Rafathar Menyerah, Setelah Menjaga Majikannya yang Terpapar Covid-19
Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) AS telah mengidentifikasi anosmia sebagai gejala Covid-19.
Dokter di China, Korea Selatan, Italia dan Jerman telah melaporkan tingginya kasus kehilangan penciuman atau rasa pada pasien yang terinfeksi Covid-19.
Itulah beberapa penyebab hidung tidak bisa mencium bau. (*)
View this post on Instagram
#hadapicorona
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul 10 Penyebab Hidung Tidak Bisa Mencium Bau, Bukan Hanya Gejala Covid-19
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Komentar