Kita juta akan belajar bagaimana menggunakan mekanisme koping seperti meditasi untuk keuntungan kita.
4. Membuat semua otot tubuh bergerak
Kita semua melakukan gerakan tertentu di siang hari, dan ini memberi latihan otot yang berlaku.
Namun, kita mungkin merasa sakit setelah melakukan sesuatu yang tidak sesuai dengan jadwal harian kita.
Ini karena kita melatih sekumpulan otot yang berbeda atau meminta otot untuk bergerak dengan cara yang tidak biasa.
Meskipun ini dapat menyebabkan rasa sakit, itu juga baik untuk kebugaran fisik secara keseluruhan.
Saat melakukan olahraga ekstrem, kita akan mulai melatih otot yang berbeda, dan ini akan menjadi hal yang positif bagi kesehatan secara keseluruhan.
Baca Juga: 6 Tips Untuk Peregangan yang Aman Guna Terhindar Dari Risiko Cedera
Baca Juga: Kaizen, Cara Jepang Untuk Mengalahkan Kemalasan Agar Lebih Produktif
5. Belajar merendahkan hati
Dalam studi yang dilakukan oleh Fakultas Kedokteran Universitas Harvard pada 2009 mengungkapkan, mereka yang gemar olahraga ekstrem biasanya mempunyai sifat rendah hati.
Source | : | Life Hack,Fox Sports Asia |
Penulis | : | Soesanti Harini Hartono |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar