2. Mengonsumsi makanan sehat
Selain memasak makanan sendiri di rumah, kita perlu memilih bahan makanan yang dikonsumsi agar tetap sehat.
Usahakan selalu mengonsumsi makanan yang berprotein dan bervitamin, seperti buah dan sayur.
Makanan yang kaya akan nutrisi juga akan membantu menjaga daya tahan tubuh di tengah pandemi virus corona.
3. Memasak makanan di rumah
Memasak makanan di rumah akan memungkinkan kita untuk menjaga kebersihan makanan dan memilih bahan makanan pilihan.
Selain itu, memasak makanan sendiri di rumah juga akan lebih hemat pengeluaran di tengah pandemi seperti sekarang.
Source | : | WebMD,tribunnews |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar