4. Berry
Berry adalah salah satu buah yang kaya natioksidan.
Semua buah dalam jenis berry, seperti raspberry, blackberry, stroberi, blueberry, mengandung vitamin C yang tinggi dan mampu melawan stres.
Kita bisa mmenjadikan salah satu dari buah berry bahan sarapan pagi pendamping yogurt, sereal, dan oatmeal.
5. Coklat
Banyak penelitian menunjukkan bahwa coklat dapat meredakan hormon stres yang ada dalam diri.
Cokelat hitam diketahui dapat menurunkan tekanan darah yang membuat perasaan lebih tenang.
Tak perlu takut berat badan naik, kita bisa mengkonsumsi cokelat hitam sebagai camilan seminggu sekali.
6. Kacang almond
Kacang almond selain bernutrisi juga dapat mengatasi stres.
Kacang almond memiliki banyak kandungan nutrisi, seperti: Vitamin B, Zat besi, Magnesium, dan Vitamin E.
Baca Juga: 5 Manfaat Mandi Air Dingin, Salah Satunya Bisa Menurunkan Berat Badan
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar