Cacar Monyet Tembus 5.000 Kasus di Seluruh Dunia, Gejalanya Mirip Penyakit Menular Seksual
2 Tahun yang lalu - Tecatat lebih dari 5.000 kasus cacar monyet, terbesar terjadi di Eropa. CDC menemukan gejala tak biasa pada pasien. Terutama pada pria homoseksual.
3 Kelompok Ini Paling Rentan Terinfeksi Cacar Monyet, Waspadai
2 Tahun yang lalu - WHO mengkhawtirkan penularan berkelanjutan, di mana cacar monyet dapat dengan mudah menular, terutama kelompok rentan.
Cacar Monyet Lebih Mudah Menular, Lewat Handuk dan Tempat Tidur
2 Tahun yang lalu - CDC Amerika Serikat menemukan cacar monyet menular tak hanya lewat hubungan intim, tapi juga bisa melalui handuk dan tempat tidur.
Monkeypox Dinyatakan Sebagai Pandemi Oleh Jaringan Kesehatan Dunia, Memperingatkan Penularannya yang Cepat
2 Tahun yang lalu - Jaringan Kesehatan Dunia (WHN) telah menyatakan cacar monyet sebagai pandemi setelah 59 negara mengkonfirmasi keberadaan virus tersebut.
WHO Mengganti Nama Cacar Monyet, Dinilai Diskriminasi Warga Afrika
2 Tahun yang lalu - WHO bekerja sama dengan ahli kesehatan dunia berencana mengganti nama cacar monyet, demi menghindari sikap diskriminatif dan stigma.
Monkeypox Tidak Bertahan Lama di Udara Seperti Virus Covid-19,CDC
2 Tahun yang lalu - Virus cacar monyet berbeda dari virus yang menyebabkan Covid-19 atau campak. Virus ini tidak diketahui tidak tahan lama di udara.
Nutrisi yang Bisa Cegah Cacar Monyet, Imunisasi Lengkap pun Bisa
2 Tahun yang lalu - Cacar monyet bisa dicegah dengan nutrisi berikut ini. Paling afdol dicegah dengan imunisasi lengkap pada anak.
Ada 5 Fase Infeksi Cacar Monyet pada Manusia, Diulas Lengkap di GridHEALTH Dialogue
2 Tahun yang lalu - Menjawab kekhawatiran akan penyebaran cacar monyet bersama dr. Nanny Shoraya, Sp.KK dalam GridHEALTH Dialogue.
Ilmuwan Temukan Virus Cacar Monyet di Air Mani, Hubungan Seks Berisiko
2 Tahun yang lalu - Peneliti di Italia menemukan adanya DNA virus monkeypox di air mani. Hal ini mempunyai kemiripan dengan penularan penyakit seksual.
Ditularkan dari Hewan ke Manusia, Kenali Jenis Penyakit Zoonosis dan Cara Mencegahnya
2 Tahun yang lalu - Penyakit zoonosis ditularkan dari hewan ke manusia belakangan ini sering terjadi. Dua di antaranya cacar monyet dan virus Hendra. Lihat cara penularannya.
Cacar Monyet Tembus 1.000 Kasus di Dunia, CDC Sarankan Pakai Masker?
2 Tahun yang lalu - Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) AS sempat mempertimbangkan penggunaan masker untuk mencegah cacar monyet.
Cacar Monyet Semakin Dekat Indonesia, Kasus Terbaru dari Singapura Dilaporkan
2 Tahun yang lalu - Singapura melaporkan seorang turis yang transit di Bandara Changi saat perjalanan ke Austealia, terkena cacar monyet.
Mana Lebih Berbahaya, Virus Hendra atau Cacar Monyet? Ini Jawabannya!
2 Tahun yang lalu - Virus Hendra dan cacar monyet menjadi dua penyakit baru yang perlu mendapatkan perhatian,. Lakukan pencegahan dengan langkah berikut.
WHO: Ada 780 Kasus Cacar Monyet di Dunia, Rata-rata Dialami Pria Gay
2 Tahun yang lalu - Hanya dalam waktu tiga minggu, WHO sudah mencatat lebih dari 700 kasus cacar monyet yang menyebar di 27 negara.
Wabah Cacar Monyet, WHO Tidak Yakin Penyebaran Virus Dapat Dibendung
2 Tahun yang lalu - Masih banyak yang belum diketahui tentang virus Monkeypox, termasuk bagaimana sebenarnya penyebarannya. Akankah ini berubah menjadi pandemi lain?
Walau Berisiko Sedang, Terhadap 4 Kelompok Ini Cacar Monyet Membahayakan
2 Tahun yang lalu - Walau menurut WHO cacar monyet berisiko sedang, namun diingatkan 4 kelompok masyarakat ini bisa berbahaya jika terjangkit cacar monyet
Cacar Monyet Berpotensi Masuk Indonesia, Pakar Sarankan Karantina
2 Tahun yang lalu - Kasus cacar monyet terus bertambah, yang terbaru di Thailand. Epidemiolog Dicky Budiman memaparkan kemungkinan penyakit ini masuk Indonesia.
WHO Dituding Tidak Adil Dalam Penanganan Cacar Monyet, Baru Heboh Vaksin dan Obat-obatan Setelah Muncul di Eropa
2 Tahun yang lalu - Benua Afrika telah lama menderita cacar monyet, tetapi WHO baru heboh soal vaksin dan obat-obatan setelah penyakit ini sampai di Eropa.