GridHEALTH.id - Tidur menjadi hal yang cukup penting untuk membantu seseorang menjaga kesehatan dan kesejahteraan yang optimal.
Dalam hal kesehatan, tidur sama pentingnya dengan olahraga teratur dan makan makanan yang seimbang.
Penting bagi orang untuk berusaha cukup tidur secara teratur. Namun, apa jadinya jika badan terasa semua sakit saat bangun tidur?.
Baca Juga: Cara Mendapatkan Tidur Lebih Lama Selama Pandemi Virus Corona
Hal ini mungkin perlu kita ketahui, ada beberapa faktor yang bisa menyebabkan bangun tidur badan terasa sakit.
Seperti mulai dari kasur yang tak nyaman, peradangan di dalam tubuh, hingga kondisi medis tertentu.
Berikut adalah beberapa strategi yang bisa dicoba untuk membantu kita kembali tidur nyenyak melansir dari health.clevelandclinic.org dalam artikel 'Wake Up Stiff and Sore Every Morning? Try These Adjustments to Make Sleep Swell Again'.
Perbarui Perlatana Tidur
Source | : | Health.clevelandclinic.org |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar