Baca Juga: Berniat Hilangkan Kebiasaan Mendengkur? 5 Cara Jitu Ini Bisa Dicoba
* Tidur telentang
Jika suka tidur telentang, maka pilihlah bantal yang bisa membantu mejaga leher pada bidang yang sama dengan tulang belakang. Bantal yang terbuat dari bahan lateks cocok untuk posisi ini, karena dapat menjaga kepala tidak terlalu rendah.
* Tidur tengkurap
Bantal yang cocok untuk orang yang suka tidur tengkurap adalah yang lembut dan rendah, sehingga memberikan keselarasan. Hindari penggunaan bantal yang terlalu tinggi, karena bisa membuat posisi leher tidak nyaman.(*)
Baca Juga: Stroke Bisa Menyerang Saat Tidur, Ini Gejala yang Perlu Diwaspadai
Source | : | Healthline,Sleep Foundation |
Penulis | : | Nurul Faradila |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar